Rabu, 25 Januari 2017

Rooney Siap Pensiun


Agen Bola Tangkas - Kapten Manchester United, Wayne Rooney dikabarkan akan segera gantung sepatu namun belum diketahui kapan waktu tepatnya namun Rooney sendiri pun telah mempersiapkan diri perihal penutupan kariernya sebagai pesepakbola.

Bukan karena pada musim ini Rooney mulai jarang diturunkan sebagai starter yang menjadi penyebab Rooney berpikir untuk segera gantung sepatu namun Rooney berpikir ingin melanjutkan kariernya dari pesepakbola ke tim pelatihan. Rooney pun tetap menjadi ikon tim Manchester United dan tetap dipandang sebagai kapten yang baik.

Diusia Rooney yang sudah menyentuh 31 tahun tersebut, dirinya masih membuktikan ketajamannya sebagai stiker, terbukti pada pertandingan Manchester United melawan Stoke City dimana Manchester United tertinggal satu angka dari Stoke, Rooney masuk kelapangan pada babak ke dua dan mencantumkan namanya kepapan skor dan membuat imbang pertandingan menjadi skor 1 - 1. Selain Rooney menyelamatkan Manchester United dari kekalahan, gol tersebut menobatkan rekor gol terbanyak Manchester United dengan total 250 gol.

Banyak yang mengosipkan bahwa pencapaian terakhir Rooney bermain sebagai pesepakbola yaitu mengincar rekor gol terbanyak Manchester United, dan target tersebut sudah digapai oleh Rooney. Maka dari penyampaian target tersebut lah Rooney sudah dapat dibilang mendekati masa pensiunnya dan siap bergabung dengan bagian manajemen Manchester United.

Rooney yang mulai bergabung dengan Manchester United pada tahun 2004 dari Everton sudah membela Manchester United selama 12  musim dan sudah memenangkan 14 gelar juara bersama Manchester United, sebuah prestasi membanggakan bagi Wayne Rooney.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar